Selasa, 09 Agustus 2011

Percepat loading blog dengan menambahkan kode HTML/Javascript

Percaya tidak kalau kita dapat mempercepat loading blog kita dengan menambahkan kode HTML/Javascript? Mungkin dipikiran kalian "bukannya HTML/Javascrict malah menambah loading blog jadi lama?" Kalau kalian tidak percaya, kalian sadar tidak seberapa cepat blog saya ini loading?

Kali ini saya akan mencoba sharing dengan para blogger, dan semoga ilmu ini dapat bermanfaat bagi sobat blogger.
Ini rahasianya :
Langsung saja copas script di bawah ini

<script src='https://ajax.googleapis.com/ajax/libs/jquery/1.4.4/jquery.min.js' type='text/javascript'></script>
<script type='text/javascript' src='https://sites.google.com/site/jquery01/jquery.lazyload.mini.js?ver=1.5.0'></script>
<script type="text/javascript">
jQuery(document).ready(function($){
if (navigator.platform == "iPad") return;
jQuery("img").lazyload({
effect:"fadeIn",
placeholder: "https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEjAlaR_Wox_wsiaaAV3z6-2pHsu5EHlShNEuafXDIcfba8C4G4iX6rncdLzLLe811KK7fm7ezU6xHgml_uLo4IGa4HpxZebYe999iio2iSESJbC5MWIsgIHlXsnVB-sNvmTrHZP7yX2XOg/s1600/grey.gif"
});
});
</script>

Cara menggunakannya cukup mudah, copas kode di atas ke new widget dan taruh saja di widget paling bawah di blog. Selesai.
Selamat mencoba dan buktikan hasilnya.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar