Senin, 19 Desember 2011

Menyisipkan File Dokumen Kedalam File Gambar

Selamat siang sobat blogger, sudah lama sekali gak update blog. Gimana kabar kalian semua? so pasti fine-fine aja kan?.
Kali ini saya akan mencoba berbagi ilmu kepada sobat blogger sekalian, yaitu cara Menyisipkan File Dokumen Kedalam File Gambar. Pasti kalian bertanya, "Apa bisa file dokumen disisipkan di file gambar? kan dilihat dari extension file nya aja udah beda. Kacau nih orang.." :D Apa sih yang tidak mungkin kalau kita berusaha dan diimbangi berdo'a? Oke deh gak perlu berlama-lama ngomongnya, biar kalian gak bosan langsung aja ke TKP.

Pertama :
- Siapkan file dokumennya, terserah file *.doc, *.xls, *.ppt dll
- Siapkan juga file gambar, terserah file *.jpg, *.bmp dll
- Simpan kedua file tersebut di dalam satu drive atau folder



Kedua :
- Buka buka command prompt atau tekan Alt+r ketik cmd



Ketiga :
- Ketikkan perintah ini, contoh data di Drive D -> buat command prompt berada di Drive D [ D:\> ] ketik /b sunset.jpg+test.docx hasil.jpg lalu tekan Enter. Hasilnya seperti gambar di bawah ini.



Tidak ada komentar:

Posting Komentar